Gaya Hidup

Hidup dapat Lebih Sehat dengan Mengkonsumsi Coklat? Benarkah?

Admin AMS
  • Selasa, 6 Juni 2023 | 13:00
ilustrasi mengkonsumsi coklat (Facebook / Yahoo Indonesia)

KORANMEMO.CO - Hidup lebih sehat dengan mengkonsumsi coklat? Mungkin hal terdengar terdengar agak berlebihan.

Tapi faktanya, hanya konsumsi sedikit coklat setiap hari yang dapat memberikan manfaat yang signifikan dalam kehidupan sehari-hari.

Kebanyakan orang tahu bahwa makan coklat dapat meningkatkan suasana hati dan memperbaiki mood.

Namun, jauh lebih banyak manfaat bagi kesehatan yang dapat Anda hasilkan dengan mengkonsumsi sedikit coklat setiap hari.

Baca Juga: Cara Cepat Seimbangkan Hormon, Salah Satunya dengan Konsumsi Coklat?!

Pertama, mengkonsumsi cokelat dapat membantu meningkatkan kesehatan jantung.

Cokelat memiliki kandungan kafein, flavonoid, dan magnesium yang berkontribusi dalam membantu mengurangi tekanan darah dan meningkatkan aliran darah ke jantung.

Hal ini juga dapat mengurangi resistensi insulin, yang berarti mengurangi risiko penyakit jantung.

Juga, jika Anda makan sedikit setiap hari, ini dapat membantu meningkatkan fungsi otak.

Rekomendasi Untuk Anda

Berita Terkait

Berita Lainnya