Gaya Hidup

Inilah Perubahan Makna Budaya dalam Era Globalisasi, Lengkap dengan Contohnya

Admin AMS
  • Selasa, 8 Agustus 2023 | 16:00
Ilustrasi perubahan makna budaya dalam era globalisasi (ist)

KORANMEMO.CO - Perkembangan globalisasi telah membawa perubahan signifikan dalam berbagai aspek kehidupan manusia, termasuk perubahan dalam makna budaya.

Dimana budaya merupakan refleksi dari cara hidup, kepercayaan, dan nilai-nilai yang dipegang oleh suatu kelompok masyarakat.

Namun, dalam era globalisasi seperti ini, makna budaya menjadi lebih terbuka dan mudah berubah.

Satu aspek yang signifikan dari perubahan makna budaya dalam era globalisasi adalah pengaruh media massa.

Baca Juga: Persik Kediri Curi Poin Penuh dari PSM Makassar, Marcelo Rospide: Kemenangan Ini Untuk Persikmania

Dalam zaman ini, akses terhadap berbagai bentuk media seperti televisi, internet, dan media sosial sangat mudah.

Hal ini dapat menyebabkan pertukaran informasi dan ide-ide menjadi lebih cepat dan meluas.

Sebuah tren atau gaya hidup yang muncul di satu negara dapat dengan cepat menyebar ke negara lain, dan dalam beberapa kasus, merubah atau menggantikan budaya lokal yang sudah ada sebelumnya.

Misalnya, adanya popularitas musik pop Korea Selatan, atau yang dikenal dengan K-Pop, di seluruh dunia.

Rekomendasi Untuk Anda

Berita Terkait

Berita Lainnya