Kuliner

Gimbap Tanpa Nasi! Resep Oat Gimbap Ala Chef Devina Hermawan, Cocok Bagi yang Menjalani Program Diet

Admin AMS
  • Jumat, 14 Juli 2023 | 12:00
Ilustrasi resep oat gimbap ala Chef Devina Hermawan (ist)

KORANMEMO.CO - Bagi kalian yang sedang menjalani program diet tapi ingin makanan khas Korea, bisa coba buat oat gimbap.

Dimana resep oat gimbap ini jadi menu sehat yang tidak akan merusak program diet yang sedang kamu jalani.

Jika biasanya gimbap berbahan dasar nasi, menu oat gimbap ini tanpa menggunakan nasi sama sekali.

Pasti penasaran kan? Langsung saja, berikut ini merupakan resep oat gimbap ala Chef Devina Hermawan.

Baca Juga: Sudah di Meja Gubernur, Pemekaran Desa Baru di Ponorogo Rampung 2024 Mendatang

Resep Oat Gimbap (untuk 4 porsi)

Bahan:
130 gr rolled oats
250 ml air panas
1 butir telur
½ sdt minyak wijen
1/8 sdt garam

Bahan isian:
150 gr daging sapi iris
3 sdm saus bulgogi
Wijen secukupnya
Minyak untuk menumis

Baca Juga: Lupakan Kekalahan, Persik Kediri Fokus Perbaiki Semua Lini

Rekomendasi Untuk Anda

Berita Terkait

Berita Lainnya