Nasional

Kesempatan untuk Para Da'i, Dakwah Selama Ramadhan di Wilayah Tertinggal, Terdepan, dan Terluar, Ini Infonya

Hdi
  • Jumat, 24 Februari 2023 | 15:03

KORANMEMO.CO - Jika anda seorang muslim dan punya semangat untuk berdakwah, ini ada kesempatan yang eman bila dilewatkan. Kementerian Agama menyelenggarakan program Pengiriman Da’i ke wilayah 3T yakni wilayah tertinggal, terdepan, dan terluar.

Program dakwah ke wilayah tertinggal, terdepan, dan terluar ini diselenggarakan selama bulan Ramadhan tahun 2023. Pendaftar harus memenuhi sejumlah persyaratan dan bersedia ditugaskan di daerah yang ditetapkan.

Lantas, wilayah mana saja yang termasuk tertinggal, terdepan, dan terluar ? Sasaran dakwah ini tersebar di Provinsi Banten, Jawa Barat, Kalimantan Barat, Sulawesi Selatan
dan Provinsi NTT.

Sesuai informasi dari Kementerian Agama RI melalui akun instagram resminya @kemenag_ri, adapun ketentuan dan persyaratan da'i adalah sebagai berikut :

1. Pria usia 25-40 tahun

2. Hafalan Al Qur'an minimal 3 juz

4. Memahami Kitab Turats/Kitab Kuning

3. Siap ditempatkan selama bulan Ramadhan.

4. Siap ditempatkan di daerah pilihan

Rekomendasi Untuk Anda

Berita Terkait

Berita Lainnya